Mohon tunggu...
Aulya Rahmawati
Aulya Rahmawati Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Ilmu Hukum UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Lemahnya Hukum di Negara Rechsstaat

21 November 2022   11:35 Diperbarui: 21 November 2022   11:49 78
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Indonesia merupakan salah satu Negara Rechsstaat (Negara Hukum). Negara Rechsstaat adalah negara yang berlandaskan pada aturan hukum yang mengutamakan keadilan warga negaranya. Ketentuan ini tercantum pada Pasal 1 ayat (3) UUD NRI Tahun 1945 yang berbunyi: "Negara Indonesia adalah Negara Hukum".

Meskipun Indonesia merupakan negara hukum namun tidak bisa dipungkiri bahwa masih banyak pelanggaran hukum yang terjadi. Pelaku pelanggaran bisa dari warga negara nya sendiri maupun dari para penegak hukum. Hal itu terjadi karena lemahnya supremasi hukum. 

Selain itu, masih sering terjadi pilih kasih dalam penegakan hukum di Indonesia, seperti hukum yang tajam ke bawah tetapi tumpul ke atas. Hal ini juga dikarenakan adanya tindakan suap yang dilakukan antara pihak pelaku dengan penegak hukum. 

Masih banyak faktor-faktor yang menyebabkan lemahnya hukum di Indonesia, diantaranya:

1. Tidak ada pengawasan yang efektif;

2. Tidak terlaksananya nilai-nilai Pancasila oleh aparat penegak hukum dalam pelaksanaan tugasnya sehari-hari;

3. Mentalitas praktisi hukum yang lemah, dan masih banyak lagi. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun