Mohon tunggu...
Auliya Mutmainnah
Auliya Mutmainnah Mohon Tunggu... Mahasiswa - @auliyaam_

Mahasiswa Ilmu Komunikasi 21107030127 UIN SUNAN KALIJAGA

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Bodyshaming and Toxic Friend

7 Maret 2022   16:45 Diperbarui: 7 Maret 2022   17:21 422
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Bodyshaming merupakan tindakan mengomentari bahkan menjelekkan fisik seseorang sehingga membuat orang tersebut menjadi minder atau sering disebut dengan insecure.

Orang yang melakukan boyshaming disebut bodyshamer.Hal ini sering terjadi pada anak anak zaman sekarang. Bodyshaming atau mengomentari kekurangan fisik orang lain tanpa disadari sering dilakukan orang orang.

Meskipun tidak melalui kontak fisik yang merugikan,namun bodyshaming sudah termasuk jenis pengejekan secara verbal atau melalui tutur kata.Bahkan dalam komunikasi sehari-hari tidak jarang terselip kalimat candaan yang berujung pada bodyshaming.

Perilaku bodyshaming dapat menjadikan seseorang semakin merasa tidak aman dan tidak nyaman  terhadap penampilan fisiknya dan mulai menutup diri baik terhadap lingkungan maupun orang-orang.

Sisilain dengan adanya boodyshaming,turut memunculkan istilah bodypositivity,yang merupakan bentuk apresiasi manusia terhadap bentuk tubuh yang dimilikinya serta bagaimana mereka menerima bentuk tubuh dengan apa adanya.Istilah tersebut kini menjadi sebuah gerakan sosial yang mendorong agar semua orang memiliki  penilaian yang positif mengenai tubuh mereka,menerima bentuk tubuh mereka  sendiri dan  juga tubuh orang lain tanpa ada pandangan yang menghakimi.

Biasanya remaja saat ini ketika berkumpul dengan teman sebayanya sering becanda yang dimana candaan tersebut  terlalu berlebihan seperti mengatakan fisik ''kok kamu sekarang jadi gemuk'',''kamu cantik kalo agak kurusan dikit terus lebih putih dikit warna kulitmu''.

Nah meskipun itu maksudnya konteks bercanda tapi orang yang dikakan seperti itu menjadi minder dan insecure jika nantinya ingin berkumpul dengan teman teman nya lagi.Hal tersebut lebih sering terjadi di kalangan kaum remaja perempuan yang selalu membawa perasaan.

Ada beberapa bentuk bentuk Bodyshaming yang sering tejadi pada saat ini diantaranya adalah:

FatShaming

Ini merupakan jenis bod shaming yang populer.Fatshaming adalah komentar buruk terhadap orang-orang yang memiliki badan gemuk.

ThinShaming

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun