Mohon tunggu...
PMM 22 Al Muqorrobin
PMM 22 Al Muqorrobin Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mahasiswa PMM UMM Membuat Plastisin dari Bahan Sederhana Bersama Anak Panti Asuhan, Yuk Simak Beritanya!

13 Agustus 2021   14:15 Diperbarui: 13 Agustus 2021   14:15 177
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Plastisin merupakan benda lunak yang berbentuk seperti gumpalan tanah liat yang bisa dibentuk menandai berbagai macam bentuk sesuai yang diinginkan. Program kerja PMM Universitas Muhammadiyah Malang yang dilakukan di PAY al muqorrobin salah satunya Membuat plastisin. pembuatan plastisin ini bertujuan untuk menghibur anak-anak panti. plastisin yang dibeli ditoko kebanyakan memakai pewarna buatan dan banyak pengawet yang jika dimainkan terlalu lama akan membuat kulit anak iritasi.

Oleh karena itu pembuatan plastisin kita lakukan dengan membuat dari tepung. berikut merupakan cara pembuatan plastisin dari bahan sederhana :

1. Campur tepung dan garam di mangkuk pertama, campur pula air dan pewarna makanan di mangkuk kedua.
2. Tuang larutan air dan pewarna ke mangkuk pertama yang berisi tepung, aduk hingga rata.
3. Tuang adonan plastisin ke atas meja atau alas yang telah ditaburi tepung terigu.
4. Uleni adonan hingga tercampur rata.

dengan bahan yang sederhana dan cara pembuatan yang simple, banyak anak-anak dari usia balita hingga dewasa tertarik untuk membuat plastisin dari bahan sederhana ini. Pewarna yang dipakai juga dari pewarna makanan sehingga tidak akan membuat kulit anak kecil menjadi iritasi.

Pembuatan plastisin ini sangat menghibur anak-anak panti asuhan, kalian bisa mencobanya dirumah. untuk anak-anak bisa dengan pengawasan orang dewasa ya

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun