Sistem stereo audio mobil kinilebih lengkap dan canggih dibandingkan pada masa lalu. Teknologi audio mobil semakin pesat perkembanganya seiring kemajuan teknologi. Pada masa lalu kita hanya dapat mendegarkan stereo sistem dari kaset deck , menggunakan audio analog dan head yang sering aus apabila digunapkan terlau lama. Belum lagi masalah lain seperti pita kaset yang sering kusut jika diputar dan dimainkan. Kini masalah tersebut jarang terjadi karena teknologi era digital pada masa kini sudah menggantikan analog dengan digital. Pita Kaset kini sudah jarang dipakai lagi CD disk menggantikanya. Dengan teknologi laser untuk membaca cakram CD sehingga kualitas audio system tidak menurun.
Sekarang semua produk audio mobil dengan mudah dapat dijumpai di pasaran. Hanya mengunjungi toko audio mobil sekedar untuk mengganti head unit mobil dan speaker. Instalatur yang akan memasang perangkat audio mobil tersebut tidak terlau lama mungkin perangkat audio tersebut sudah dapat anda dengarkan. Namun hal tersebut tergantung dari kendaraan anda lain hal jika kendaraan anda keluaran eropa dimana perangkat komponent terintegrasi dengan komputer butuh waktu yang cukup lama. Sperti diketahui jalur kelistrikan system mobil eropa berbeda dengan mobil jepang. Bagian kelistrikan untuk kabel audio ini sangat rentan untuk korsleting. Untuk membuka dashboard melepaskan head unit mobil bukan perkara mudah untuk kendaraan eropa.
6 hal penting sebelum membeli audio mobil
Bertanya pada instalatur audio mobil
Anda dapat berkonsultasi pada instalatur tentang produk audio mobil yang tepat sesuai dengan kriteria. Tanpa modifikasi besar umunya produsen elektronika dapat membantu menentukan perangkat audio sistem yang tepat dengan kendaraan Anda. audiomobilbsd adalah toko audio mobil yang dapat anda kunjungi semua produk audio dari brand bermutu, pioneer, jbl, venom, infinity, rockford fosgate Dll. Anda dapat mengganti audio sistem mobil standart dan bertanya langsung dengan installer untuk menentukan produk audio sistem yang ideal. Setelah Anda tahu mana komponen audio terbaik untuk Membangun audio sistem yang ideal. Sistem stereo dengan suara bass yang handal untuk suara lebih membahana. Pertimbangkan masalah penempatan dalam interior kabin mobil anda. karena subwoofer membutuhkan ruangan lapang untuk ditempatkan di kabin atau bagasi mobil. Hal ini tentu memakan spek ruang bagasi yang cukup memakan speak interior mobil anda.
Panduan membeli perangkat audio mobil
Setiap produsen yang baik akan mengajukan pertanyaan untuk membantu Anda mengetahui anggaran yang sesuai sebelum Anda masuk ke toko audio mobil. Jangan lupa untuk instalasi serta tenaga ahli dibidang audio mobi supaya kualitas audio lebih optimal. seperti pemasangan head unit mobil dan amplifier kabel menghindari storing. Jika Anda memutuskan untuk memakai head unit mobil standart sebaiknya gunakan audio adapter untuk preout. Umunya head unit standart tidak terdapat jalur RCA pre output audiou untuk dihubungkan dengan amplifier ekternal.
Membeli Head unit mobil
Sebelum Anda memutuskan membeli piranti audio mobil head unit mesti diutamakan terlebih dahulu. jika Anda belanja untuk sistem audio mobil yang lengkap. Kenapa Head unit harus diutamakan karena head unit adalah faktor utama untuk menilai seberapa baik kualitas stereo sistem. Setelah itu baru membeli perangkat audio mobil lainya seperti amplifier dan speaker. Berapapun mahalnya harga amplifier dan speaker tanpa head unit berkualitas baik suara stereo tidaklah maksimal. Sebab head unit mobil adalah faktor utama sebagai pengolah sinya suara untuk disalurkan dengan perangkat audio lainya.
Anda dapat menggunakn head unit yang sesuai dengan kendaraan Anda apakah jenis single din atau Double Din. DIN adalah ukuran standar untuk semua ukuran head unit yang digunakan. Pilih head unit dengan fitur seperti navigasi, Ipod kompatibel, MP3 playback serta integrasi iphone. kontol audio system adalah bass, balance serta penagaturan treble. Head unit terdapat fitur crossover dan equalizer. Sebaiknya pilih head unit yang terdapat kontrol audio yang lengkap sehingga suara lebih optimal didengarkan.
Tentu saja semua aspek sistem stereo adalah reproduksi suara yang baik. Sehingga untuk mendengarkan suara dari system komponen speaker sangat penting. Selalu dengarkan irama musik Anda sendiri untuk audisi komponen audio dan menggunakan lagu yang Anda kenal baik sehingga musik ideal seharusnya terdengar.
memilih speaker audio mobil sistem
Sebelum anda membeli speaker audio mobil pertama dengarkan terlebih dahulu karakter suara vokal speaker tersebut. Ada banyak pilihan untuk membeli audio mobil tergantung dengan selera anda mendengarkan musik. speaker komponen atau speaker 3 way dan coaxial masing masing speaker tersebut design beda tapi fungsi sama untuk hadirkan suara vokal. Sesuaikan daya speaker dengan amplifier agar tidak terlau over daya. karena hal ini sangat penting apabila daya tidak sesuai maka bukan musik stereo yang baik anda dengarkan melainkan suara terdengar kurang optimal. Daya speaker yang sangat kecil tidak boleh menggunakan amplifier berdaya besar ketika didorong dengan amplifier.
Menggunakan subwoofer mobil sistem