Mohon tunggu...
Camari
Camari Mohon Tunggu... Petani - Kemping Pembinaan Mental

Atten Ata Kiwan

Selanjutnya

Tutup

Nature

Pipa Induk Air Minum di Boru Patah Tertimpa Pohon

18 Januari 2019   05:42 Diperbarui: 18 Januari 2019   05:55 154
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pipa air minum baku dari sumber mata air menuju perkampungan Riangwulu patah tertimpa pohon, Kamis 16/01/2019.

Sebelumnya warga tidak mengetahui penyebab kekosongan air pada beberapa bak penampung di perkampungan, dikarenakan jarak dari perkampungan ke lokasi sumber mata air lumayan jauh (3 Km). Warga baru mengetahui setelah mendapat laporan dari Frans Lewar yang kebetulan saat itu melintasi kawasan tersebut dan melihat pipa sudah patah tertimpa pohon.

Menanggapi kondisi ini, Pada Kamis 17/01/2019, Kepala Dusun Riangwulu Antonius Liwu mengambil langkah dengan mengkoordinasi kepada para Ketua RT untuk menghubungi warga dan bersama sama ke lokasi guna menggantikan pipa yang patah.

Selain menggantikan pipa yang patah, sebagian warga membersikan mata air, menguras bak penampung utama/reservoir dan mengerok keluar lumpur yang mengendap di dalamnya agar tidak terjadi penurunan debit air. Dengan semangat gotong royong dan kesadaran warga akan pentingnya air bagi kehidupan, akhirnya masalah ini dapat diselesaikan.

Diperkirakan debit air akan kembali normal pada Jumat 18/01/2019. Warga akan menggunakan air sebagaimana mana mestinya setelah air pada bak bak penampung terisi penuh.  ( Att/Lw)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun