Mohon tunggu...
Umi Athiyah
Umi Athiyah Mohon Tunggu... Guru - Kemenangan milik orang yang berjuang

Jiwa Pembelajar

Selanjutnya

Tutup

Hobby

Hobi yang Dibayar

23 Agustus 2022   09:00 Diperbarui: 23 Agustus 2022   08:59 80
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Semalam saya mengikuti pelatihan belajar menulis asuhan Omjay. Seorang guru blogger Indonesia dan juga kompasianer.  

Pada pertemuan pertama gelombang 27 ini Omjay selaku founder didaulat menjadi narasumber yang tampil pertama dengan mengusung tema, "Menulis di Kompasiana". Yach menulis di Kompasiana. 

Berkat ketekunanannya sejak tahun 2008 menulis di Kompasiana setiap hari dengan berusaha melawan segala kendala, Omjay sekarang merasakan buah hasil manis dari mantra ajaibnya, "Menulislah setiap hari dan buktikan apa yang terjadi". 

Hobi menulis yang sebelumnya tidak terpikirkan sama sekali, kini "hobi itu dibayar". Dengan adanya program baru Kompasiana berupa reward bagi penulis yang memenuhi syarat . Reward bulanan berupa gopay pun diterima Omjay. 

Next, bagaimana cara mendaftar dan membuat akun di Kompasiana? Caranya sangatlah mudah asal mau aja. Cukup buka google lalu ketik cara menulis di kompasiana, maka akan banyak panduan atau tutorialnya. Kemudian lengkapi data diri sesuai yang diminta Kompasiana. Setelah diverifikasi pihak Kompasiana, akun pun siap digunakan untuk menulis. Selamat mencoba

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun