Layaknya deru ombak menggerus tulisan yang terukir di pasir putih
Makna nya hilang tak menyisakan harapan
Buyar asa tak mampu melukiskan semburat rencana
Hanya hampa tersisa meninggalkan sukma
Aku hilang tertelan  semburat makna kata
Meronta, merintih dan mengiba pada Sang Maha
Janganlah sampai aku tertinggal dengan kepungan prasangka
Membiarkan raga remuk di redam logika
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI