Mohon tunggu...
Asti Pravitasari
Asti Pravitasari Mohon Tunggu... Penulis - Penulis Freelance

apakah manusia, sehingga Engkau mengingatnya? Apakah anak manusia, sehingga Engkau mengindahkannya? (Mazmur 8:5)

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Tuhan Juru Selamatku

3 Oktober 2023   22:59 Diperbarui: 3 Oktober 2023   23:01 76
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dulu, kegelapan memenuhi hidupku
Tak ada terang di dalam hati ini
Tak ada yang menuntun langkahku
Rasanya, semua kelam di dunia ini

Tak ada kepastian sama di relungku
Yang ada kepahitan menyerang diri
Atas semua yang terjadi di masa lalu
Tak peduli sekitarku yang mengasihi

Namun, Tuhan datang dalam hampiriku
Dia ubah keseluruhan hidupku ini
Tak dibiarkan-Nya tetap kepahitan diriku
Dialah Tuhan dan Juru Selamatku

Kini, tak ada lagi kepahitan di dalamku
Yang ada, hanya sukacita dan damai
Dia yang mengubah seluruh hidupku
Bagi Tuhan segala sembah dan puji

--
3 Oktober 2023

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun