Mohon tunggu...
Asep Zaenal Arifin
Asep Zaenal Arifin Mohon Tunggu... -

mahasiswa sthg 2015

Selanjutnya

Tutup

Money

Kunci Kesuksesan Usaha

16 Desember 2015   14:33 Diperbarui: 16 Desember 2015   14:33 63
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ekonomi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Caruizp

Pada dasarnya semua orang pasti ingin berwirausaha tetapi kemampuan seseorang sangat terbatas dan bagaimana cara memulai atau mencari sebuah peluang usaha memang bukanlah pekerjaan yang mudah apalagi jika kita sebelumnya tidak mempunyai latar belakang atau pengalaman sebagai seorang pengusaha. Adakalanya kita harus tahu atau bertanya apa yang kita usahakan,karena dalam kontek usaha kita harus memahami apa yang kita rencanakan dalam proses awal dari memulai sebuah usaha dan apa yang kita ketahui dalam membuat usaha adalah bagaimana cara mengelola kegiatan dan materi yang kita punya untuk mendapatkan keuntungan dari hasil usaha yang kita miliki.

Arti dari definisi usaha yaitu Kegiatan dengan menggerakan semua tenaga,pikiran dan badan untuk mencapai suatu maksud pekerjaan, perbuatan ikhtiar dan daya upaya untuk mencapai sesuatu yang mencukupi kebutuhan hidup dengan maksud mencari untung.Dalam kontek melaksanakan usaha atau perusahaan yang kita miliki harus mempunyai komitmen kerja. Dan juga kita harus ketahui bahwa usaha yang kita miliki harus bisa diterima dan dibutuhkan oleh masyakat, karena masyrakatlah yang akan menentukan sukses atau tidaknya kita dalam memiliki sebuah usaha.

"Tak Ada Gading Yang Tak Retak " mungkin itu sebuah peribahasa yang cocok untuk seorang wirausaha, karena sebuah usaha tidak selamanya akan berjalan mulus.Kita harus bisa menerima resiko-resiko yang akan terjadi apabila usaha kita mengalami penurunan. Gagal adalah sebuah kata yang biasa bagi seorang wirausaha

Maka dari itu, kita dituntut harus mempunyai rasa kesabaran yang tinggi, tidak mudah putus asa, jangan mudah menyerah dan terus berjuang hingga titik kesuksesan itu dapat kita capai.

 

@Asep Zaenal Arifin

 

 

 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun