Siang hari iniÂ
Ku diterpa terik matahariÂ
Lalu doa-doa yang kupanjatkan
Tak pernah bisa menggubrisnya
Seakan bisu
Amuk redam itu
Sarung yang kukenakanpun sudah lapuk
Peci yang sudah dimakan usia
Pada detak jantung yang tak bisa bergerak
Pada dada ini yang terjerembab
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!