Mohon tunggu...
ASBNews
ASBNews Mohon Tunggu... Buruh - A Sports Blog News

alfandi83.ay@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Bola

Penasaran Mourinho Terhapus, Spurs Singkirkan Chelsea

30 September 2020   08:25 Diperbarui: 30 September 2020   08:32 149
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tottenham Hotspurs berhasil melangkah ke babak 8 besar EFL (Carabao Cup) setelah sukses menyingkirkan Chelsea dalam drama adu penalti di Tottengam Hotspurs Stadium.

Jose Mourinho menghapus rasa penasarannya yang selalu kalah dalam dua pertandingan terakhir melawan mantan anak didiknya di Chelsea, Frank Lampard.

Chelsea sebenarnya sempat unggul terlebih dahulu lewat gol perdana Timo Werner yang menyamput umpan dari sisi kiri pertahanan Spurs. Skor 0-1 bertahan hingga babak pertama usai.

Memasuki babak kedua, sejatinya pasukan pasukan The Blues lebih unggul dalam penguasaan bola. Mourinho yang tak ingin malu memasukkan 3 tenaga baru di pertengahan babak kedua. 

Alhasil Erik Lamela mampu menyamakan kedudukan di menit 88 setelah mendapat umpan silang dari sisi kiri yang membuat pertandingan harus di selesaikan lewat adu penalti.

Eksekusi penalti Mason Mount yang gagal (foto: AFP)
Eksekusi penalti Mason Mount yang gagal (foto: AFP)

Dalam babak adu penalti ini, 5 penendang Spurs sukses menjalankan tugasnya. Sementara di kubu Chelsea, penendang terakhir Mason Mount gagal menjalankan tugasnya. Sepakannya membentur tiang kiri gawang Hugo Lloris.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun