Mohon tunggu...
Aryanda Valentino
Aryanda Valentino Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

lebih menyukai Kesenian, berita tentang entertaiment, ambivert, maupun hal yang lain

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

KKN PPMD Untag Banyuwangi: Pengambangan Mindset Pelajar di SDN 5 Gombengsari

31 Juli 2024   07:09 Diperbarui: 31 Juli 2024   07:09 145
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi Kegiatan Terakhir/dokpri

Kelompok 1 KKN PPMD Untag Banyuwangi dari divisi sosial mengadakan serangkaian kegiatan pembelajaran di SDN 5 Gombengsari, bertema "Perubahan Mindset Emosional Pelajar SDN 5 Gombengsari melalui Workplay serta Pengenalan E-book sebagai Sarana Belajar." Kegiatan ini berlangsung dari tanggal 17 Juli hingga 29 Juli 2024 dan bertujuan untuk memperkenalkan metode pembelajaran baru serta meningkatkan kesadaran lingkungan di kalangan siswa.

Tanggal 17 Juli 2024: Perkenalan dan Keakraban

Kegiatan dimulai pada tanggal 17 Juli 2024, dengan perkenalan kelompok kepada siswa-siswi SDN 5 Gombengsari. Anggota KKN mengadakan permainan untuk menambah keakraban, yang disambut dengan antusiasme luar biasa dari para siswa.

Tanggal 18 Juli 2024: Pendidikan Kebersihan Lingkungan

Pada tanggal 18 Juli 2024, kelompok KKN mengajarkan siswa-siswi tentang pentingnya menjaga kebersihan lingkungan sekolah dan tempat bermain. Siswa-siswi berpartisipasi aktif dalam kegiatan ini, baik dalam bertanya maupun menyimpulkan materi yang telah disampaikan. Harapannya, kebiasaan menjaga kebersihan ini dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.

foto kegiatan dengan siswa siswi/dokpri
foto kegiatan dengan siswa siswi/dokpri

Tanggal 27 Juli 2024: Pengenalan Potensi Desa Gombengsari

Pada tanggal 27 Juli 2024, kelompok KKN mengajarkan siswa-siswi tentang potensi Kelurahan Gombengsari yang kaya akan sumber daya alam seperti perkebunan, peternakan, dan sumber air. Diharapkan, dengan mengenal potensi desa mereka, siswa-siswi dapat memiliki mindset yang lebih baik dan termotivasi untuk memanfaatkan kelebihan desanya.

Pemaparan materi/dokpri
Pemaparan materi/dokpri

Selain itu, kelompok KKN juga memperkenalkan E-Book melalui pencarian gratis di Google Buku. Dengan pengenalan ini, siswa-siswi diharapkan dapat belajar menggunakan perangkat digital tanpa harus membeli buku fisik, memudahkan mereka dalam mengakses materi yang belum dipahami dari pembelajaran di sekolah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun