Mohon tunggu...
Arum Hamid
Arum Hamid Mohon Tunggu... -

Psikologi Universitas Merdeka Malang

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Fase Laten Dan Fase Genital

17 Juni 2015   21:10 Diperbarui: 18 Juni 2015   05:09 5
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

FASE LATEN (5/6 - 12/13 tahun)

Fase dimana anak mulai mengalihkan kepuasan hasrat seksualnya. Anak mulai menggantinya dengan no seksual yaitu seperti mengikuti kegiatan sosial di masyarakat dan memiliki kreatifitas. Tuijuan dari ini masih sama untuk memenuhi kepuasan. Fase ini dimana anak akan lebih mudah diatur dari fase sebelumnya.

FASE GENITAL (13 TAHUN- DEWASA)

Fase ini dimana anak mulai tertarik dengan lawan jenisnya. Fase kembali memenuhi hasrat seksualnya dengan objek yang di ganti atau berbeda. Fase ini terjadi narsistik dan altruistik yaitu narsistik : anak terlalu menganggumi dirinya sendiri. Altruistik dimana anak memiliki rasa berkorban untuk orang lain dan ingin menjaga orang lain.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun