Mohon tunggu...
Arty Rinjani
Arty Rinjani Mohon Tunggu... karyawan swasta -

Suka traveling, nulis dan baca

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Kapan Nikah?

1 Juni 2016   11:47 Diperbarui: 9 Agustus 2017   10:43 41
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Yeah, pertanyaan yang sering dilontarkan banyak orang padaku jika mereka tau berapa umurku. Kapan Nikah? Kamu nggak ada niatan nikah? Mau nunggu apa? Jangan terlalu pemilih? Kan kamu udah punya pacar, jangan kelamaan... itulah pertanyaan pertanyaan yang sering dilontarkan. Klo aku mah nanggepinya santai aja. Emang sih seusiaku seharusnya udah nikah "seharusnya" dan klo dibilang nggak ada niatan, ya pasti ada niatan lah siapa sih yang nggak pengen nikah. Soal mau nunggu apa, aku menunggu jodoh yang dipilihkan tuhan buat aku. klise ya ? iya emang itu realitanya, jaman sekarang harus pandai memilah laki laki karena cowok jaman sekarang yang ganteng itu buanyak tapi yang bertanggungjawab itu yang mulai susah ditemui. 

Soal pacarku, kenapa aku nggak buru - buru nikah sama dia. aku sama dia emang udah temenan satu taon lebih tapi bukan berarti setelah kami jadian kami nggak butuh proses. Lagian nikah itu tidak segampang kelihatannya. Nikah itu adalah awal kehidupan sebenarnya, dan aku sama dia sama - sama lagi (nabung). Tau kenapa? Karena kami nggak mau bebankan ortu, paling nggak kami bisa membantu biaya nikah (jika kami berjodoh) dan selama kami jadian kami saling mengenal pribadi masing - masing dan melihat sisi buruk dan sisi baik masing - masing. Klo aku pribadi lebih baik "telat" nikah daripada buru buru nikah tapi cuma seumur jagung. Lebih baik memantaskan diri daripada sibuk mikirin kapan nikah. Yang terpenting dalam menjalin hubungan dengan lawan jenis adalah bersikap dewasa alias pacaran sehat, bukan menyimpang dari jalanNYA. Jadi berhentilah bertanya pada cewek yang umurnya 27 taon tentang kapan nikah :)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun