Berkhotbalah ia
Di hikmad suara
Katanya:Â
Setelah mati nanti
Kita disusul sesalÂ
Sesal di lama hidup
Tak berperibaik
Sesal bersama buangan waktu
Sia-sia
Dan bincang batinku:
Tiada perlu berjumpa mati
Lantarannya....Usia setuaku ini
Kusudah sesal tak berampun
Sesalan di beranda kini
Atas nama jaman dan darah mudaku
Yang dulu-dulu itu..
Lengang dari laku terpujiÂ
Tetapinya...
Ramai akan laku-laku nista
--------------
Makassar, 31 Agustus 2016
@m_armand fiksianer
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!