Mohon tunggu...
SEPUTAR INDONESIA
SEPUTAR INDONESIA Mohon Tunggu... Editor - Semua Untuk Indonesia

Indonesia

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Progress Hari Ke-5 TMMD 111 Kepulauan Selayar, Ini Penjelasan Pasi Ops. Kodim 1415

19 Juni 2021   15:00 Diperbarui: 19 Juni 2021   15:06 131
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pekerjaan pembangunan fisik di kampung Tola Kelurahan Bontobangung Kecamatan Bontoharu terus digenjot personil satgas TMMD ke-111 Kodim 1415/Kepulauan Selayar.

Hal ini disampaikan Pasi Ops Satgas TMMD ke-111 Kodim 1415/Kepulauan Selayar Kapten Arm. Husain Djafar di Makodim, Sabtu (19/6).

Kepada pewarta, Husain mengatakan hingga hari ini pelaksanaan TMMD di kampung Tola, progres pekerjaan fisik rata-rata sudah mencapai 40 persen.

"Pekerjaan jalan dan jembatan, serta pembangunan mesjid hingga hari ini sudah mencapai 40 persen", kata Husain.

Ia berharap proses dalam proses perampungan pekerjaan fisik tidak mendapat kendala. "Semoga cuaca bersahabat sehingga pelaksanaan pekerjaan fisik di kampung Tola tidak terkendala dan bisa dirampungkan secepatnya", harap Husain

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun