Mohon tunggu...
ARIF R. SALEH
ARIF R. SALEH Mohon Tunggu... Guru - SSM

Menyenangi Kata Kesepian dan Gaduh

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Kembali Menggenggam Pena

18 Mei 2016   02:36 Diperbarui: 18 Mei 2016   02:55 146
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi : Kreasi Pribadi

Pemuda yang menanggalkan seragam abu-abu

Memandang langit hitam, dihias bintang-bintang emas dikedip-kedipkan

Pada kasur pasir lututnya ditekuk, tangannya menyilang

Masih dipandangnya langit hitam dan bintang-bintang emas dikedip-kedipkan

Melukis salah satu kampus ternama dan menulis angan

Mungkinkah pena akan ia genggam?

diharap masih pada angan

Segepok uang dibawanya pulang, meski tak seberapa

Meninggalkan kasur pasir dan teman sekopnya

Setiba di kampung halaman, do’a orang tua

melepas ia untuk kembali mengembara

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun