Ketika usai hujan malam
pelangi pagi melengkung di langit
awan hitam mencekam lagi
Hujan gerimis
pelangi mulai menghilang
ditutupi awan hitam
Luka yang tergores di hatimu
adalah warna indah menanti di sana
usai air mata jatuh membasahi pipi
Baca juga: Tak Sabar Menanti Pelangi
Nikmatilah lukamu
menangislah, hapuslah lukamu
dengan air matamu
Weda, 05 April 2023
Arnol Goleo [12:04]
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI
Baca juga: Aku Tak Tahu, Juga Tak Ingin
Baca juga: Ketika Melihatmu Pulang
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!