Mohon tunggu...
Herdian Armandhani
Herdian Armandhani Mohon Tunggu... Jurnalis - Pemuda yang Ingin Membangun Indonesia Melalui Jejaring Komunitas

Kalau Tidak Mampu untuk Menjadi Pohon Beringin yang Kuat untuk Berteduh, Jadilah Saja Semak Belukar yang Sisinya Terdapat Jalan Setapak Menuju Telaga Air

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Mabit Akbar Bersama Kader KAMMI Se-Bali

17 Mei 2015   11:24 Diperbarui: 17 Juni 2015   06:54 66
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sabtu (16/5) 2015 bertempat di Musholla Al-Falah Jalan Gunung Talang No.1 D Padang Sambian, Denpasar – Bali diselenggarakan kegiatan Mabit (Malam Bina Iman dan Takwa) untuk seluruh kader dan pengurus KAMMI (Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia) Se-Bali. Agenda Mabit merupakan salah satu kegiatan yang digagas oleh Tim Kaderisasi KAMMI Wilayah Bali. Agenda Mabit diselenggarakan dari pukul 21.00 s/d 07.00 wita. Para peserta Mabit bukan sekedar menginap dimasjid melainkan mendapatkan materi dan juga penguatan keimanan bagi para peserta. Hadir sebagai penaggung jawab kegiatan Mabit Kader KAMMI Se-Bali diantaranya Firmansyah,S.ST (Ketua KAMMI Daerah Denpasar), Yefri Ramadhan (Sekjen KAMMI Daerah Denpasar), dan Yuda Adistira,S.Kom (Ketua KAMMI Komisariat Dewata).

Acara yang dikhususkan bagi kader KAMMI laki-laki ini dibuka dengan pembacaan ayat suci Al-Qur’an oleh kader KAMMI Komisariat Dewata Nur Kholis. Selanjutnya materi selama satu setengah jam dibawakan oleh Ustadz Nur Asyur. Ustadz yang sering mengisi ceramah dan kajian di masjid-masjid Kota Denpasar ini menyampaikan materi mengenai Proses masuknya Islam di Indonesia serta materi Pemurtadan dan Pendangkalan Akidah Umat. Seluruh peserta mabit yang mengikuti kegiatan ini tidak dipungut biaya. Para peserta mendapatkan snack dan santap malam yang bergizi.

Para peserta juga diajak untuk Qiyamul Lail, Shalat Tahajud, Membaca Al-Masturat Kubro, Tilawah Satu Juz, dan berdzikir. Keeseokan harinya para peserta melakukan shalat shubuh berjamaah bersama warga di lingkungan areal Musholla Al-Fallah dan Riyadoh (dibaca : olahraga) yang dipimpin oleh pendamping kegiatan Mabit Akbar Kader KAMMI Se-Bali. Pra pserta mengaku puasa mengikuti Mabit di Musholla Al-Falah karena selain mempererat uhkuwah islamiyah juga bisa menambah semangat baru untuk terus istiqomah dalam menjalan ibadah.

[caption id="attachment_384009" align="aligncenter" width="300" caption="Pembacaan Ayat Suci A-Quran (Sumber : Dok.Pri)"][/caption]

[caption id="attachment_384010" align="aligncenter" width="300" caption="Ustadz Nur Asyur (Sumber : Dok.Pri)"]

14318363191307091743
14318363191307091743
[/caption]

[caption id="attachment_384011" align="aligncenter" width="300" caption="Para peserta antusias mendengarkan materi (Sumber : dok.pri)"]

14318363841612326706
14318363841612326706
[/caption]

[caption id="attachment_384012" align="aligncenter" width="300" caption="Peserta Mabit Akbar (Sumber : Dok.Pri)"]

14318364711413250836
14318364711413250836
[/caption]

[caption id="attachment_384013" align="aligncenter" width="300" caption="Usai Materi (Sumber : Dok.Pri)"]

14318365211052341747
14318365211052341747
[/caption]

[caption id="attachment_384014" align="aligncenter" width="300" caption="Santap Malam (Sumber : Dok.Pri)"]

14318365611156049691
14318365611156049691
[/caption]

Mohon tunggu...

Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun