Mohon tunggu...
Arloren Antoni
Arloren Antoni Mohon Tunggu... pegawai negeri -

Sosok melankolis yg sangat halus untuk dunia spiritual, seni dan filsafat. \r\n\r\nNamun juga seorang kolerist yg sangat keras, tajam dan menghantam utk dunia olah pikir & kebenaran

Selanjutnya

Tutup

Humor

Balada Antara Si Wowo & Asong Vs Aseng Yang Asing

12 Oktober 2014   15:17 Diperbarui: 17 Juni 2015   21:22 180
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humor. Sumber ilustrasi: PEXELS/Gratisography

Si Wowo & Asong adalah manusia manusia tolol yang membenci Aseng karena Aseng ini Asing. Wowo & Asong, saking tololnya gak tau bahwa Investasi Aseng yang WN Asing di Indonesia ini mengerakkan ekonomi dalam negeri dan mampu menghidupi 240 juta rakyat Nusantara sendiri. Saat saya melawat ke negara Aseng bulan Juni 2014 lalu dengan Putri saya, kayaknya ada “marwah” tersendiri dengan harga makanan dengan label: $ 1 USD.

Keren loh angka “1” tsb. Sementara kalau saya pulang ke tanah air duit Rupiah saya nolnya berderet mubazir ampe empat biji karena mata uang rupiah kagak ada nilainya, dan kini ada yang ngakali gaya penulisan harga makanan Rp 10 K yang sesungguhnya Rp 10.000,-. Padahal “K” itu cuma gengsi gak jelas aja.

Taukah anda....?? Singapore adalah negara yang “nyaris” jadi negara maju padahal mereka gak punya kekayaan alam apapun. Mereka hidup bener bener MURNI DARI DUIT ASING. Untuk Air minum saya melihat sendiri ada pipa mereka alirkan dari Malaysia menuju Singapore. Andai saja Asing menarik duit mereka semua dari Singapura maka diperkirakan sebulan saja Singapura akan bangkrut.

*** Simbiosis Mutualisma adalah hal kunci untuk memajukan negara. Bahkan Negara semaju AS saja ketakutan saat banyak Investor melarikan modal mereka dan bikin pabrik di China. ***

Seandainya ditahun 2019 nanti Wowo dungu ini nyalon jadi Presiden dan dia mengusir Aseng karena benci pada asing. Apa jadinya negara kita.....?? mari kita liat salah satu PMA (Penanaman Modal Asing) yang berbuah positif untuk ekonomi dalam negeri dalam Link dibawah ini.

Makanya jangan pilih orang tolol jadi Presiden di 2019 nanti. Kalo ada Pilpres si Wowo gak usah dikasi tau. Diemin ajah. Kalo die ikut ntar pasti ribet.....

http://finance.detik.com/read/2014/10/09/164254/2714483/4/diambil-dari-jepang-laba-bumn-ini-meroket-359

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humor Selengkapnya
Lihat Humor Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun