Mohon tunggu...
Posko 06 Mangunsari
Posko 06 Mangunsari Mohon Tunggu... Mahasiswa - UIN WALISONGO SEMARANG

KKN UIN Walisongo Semarang

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Memeriahkan Peringatan 10 Muharram: Mahasiswa KKN UIN Walisongo Bersama Warga RW 03 Mangunsari Mengadakan Sedekahandan Santunan Anak Yatim

18 Juli 2024   11:20 Diperbarui: 18 Juli 2024   11:30 100
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dalam rangka memperingati Peringatan 10 Muharram 1446 Hijriah, Mahasiswa KKN UIN Walisongo Semarang melakukan sedekah dan santuan anak yatim bersama warga RW 03 Mangunsari. Kegiatan ini menumbuhkan semangat berbagi dan kepedulian.

Acara yang berjalan khidmat ini menjadi momen spesial bagi anak-anak yatim di RW 03 Mangunsari. Mereka tidak hanya menerima santunan, tetapi juga mendapatkan hiburan dan informasi tentang nilai-nilai kebajikan dan keutamaan berbagi di bulan Muhaaram.

Kegiatan ini lebih dari sekedar berbagi materi, kegiatan ini dapat menjadi wadah untuk memperkuat silaturrahmi dan menumbuhkan rasa peduli warga. Semangat gotong royong dan kebersamaan terlihat jelas selama persiapan dan pelaksanaan acara.

Kegiatan ini berjalan lancar dan berhasil berkat kerja sama dan dukungan dari berbagai pihak, termasuk mahasiswa KKN UIN Walisongo, pengurus RW 03 Mangunsari, donatur, dan semua warga.

Suasana haru dan bahagia terpancar di wajah anak-anak yatim dan warga yang telah hadir. Doadan harapan dipanjatkan agar mereka selalu diberi keberkahan dan kebahagiaan. Kegiatan sedekah dan santunan anak yatim ini adalah contoh nyata dari semangat berbagi dan kepedulian yang ada selama bulan Muharam. Warga RW 03 Mangunsari dan Mahasiswa KKN UIN Walisongo harus diapresiasi atas kerja keras mereka untuk membuat momen ini bermakan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun