Mohon tunggu...
Arini JuliaPratiwi
Arini JuliaPratiwi Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

be happy🦋

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Apa itu Manajemen Strategi? Bagaimana Cara Menerapkan Manajemen Strategi?

8 Januari 2022   18:20 Diperbarui: 8 Januari 2022   18:21 983
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Seperti yang kita sering dengar strategi sangat berkaitan dengan pelaksanaan gagasan, perencanaan, dan eksekusi sebuah aktivitas dalam kurun waktu tertentu. Lalu apa hubungan manajemen dan strategi? Mari kita simak pembahasan berikut ini

Definisi Manajemen Strategi

Menurut Husein Umar (1999:86), Manajemen strategik dapat dikatakan sebagai suatu seni dan ilmu dalam perihal pembuatan (formulating), penerapan (implementing) dan evaluasi (evaluating) keputusan- keputusan startegis antara fungsi yang memungkinkan sebuah organisasi mencapai tujuannya pada masa mendatang.

Oleh karena itu dapat kita simpulkan manajemen strategi merupakan rangkaian kegiatan pengambilan keputusan dari berbagai bagian guna mencapai tujuan organisasi atau perusahaan.

Dimensi Manajemen Strategi

1. Dimensi waktu dan orientasi masa depan,

2. Dimensi Internal dan Eksternal,

3. Dimensi Pendayagunaan Sumber-Sumber, 

4. Dimensi Keikutsertaan Manajemen Puncak,

5. Dimensi Multi Bidang.

Tantangan Manajemen Strategi

Menurut (Fred R. David, 2004:6-7) tantangan dalam manajemen strategi miliputi:

1. Perumusan strategi

perumusan strategi termasuk aktivitas pengembangan misi dan visi perusahaan dalam menemukan peluang dan ancaman dari luar perusahaan serta aktivitas menganalisis kekuatan dan kelemahan dalam perusahaan, merancang tujuan dalam waktu yang  panjang perusahaan juga membuat sejumlah strategi alternatif untuk perusahaan untuk memilih strategi yang akan digunakan. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun