7. Kecerdasan Mempelajari Alam (Naturalist Intelligence)
Memiliki kemampuan mempelajari fenomena alam dengan cepat, mengamati dan membaca kehidupan hewan dan tumbuhan (biologi), serta menyukai kegiatan yang mencintai alam. Individu yang memiliki kecerdasan ini memiliki hobi sabagi petualang dan aktivisi Lingkungan hidup.
8.Kecerdasan Logika-Matematika (Mathematical- Logical Intelligence).Â
Kecerdasan kemampuan yang ditandai dengan kecepatan dalam mempelajari angka, pandai mengelompokkan,membuat hipotesis, dan berfikir logis. Mereka adalah ahli matematika, filosofi para ilmuwan, programmer computer.
9. Kecerdasan spiritual(Existensial Intelligence)
kemampuan ini adalahdalam berpikir secara besar dan filosofis. Orang yang memiliki kecerdasan ini  kemampu mencari hikmah dalam sebuah peristiwa yang bagi orang lain biasa saja, Ketertarikan yang tinggi terhadap keberadaan manusia membuatmu memiliki kepedulian yang tinggi terhadap isu kemanusiaan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H