Mohon tunggu...
Arina Husnul Amalia
Arina Husnul Amalia Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa IAIN Kudus

Saya seorang mahasiswa yang sedang menempuh pendidikan di kampus IAIN Kudus

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

KKN-MB 158 IAIN Kudus Gelar Launching Buku Sejarah Desa "Hikayat Desa Tambirejo"

12 Oktober 2024   18:18 Diperbarui: 12 Oktober 2024   19:05 34
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mahasiswa KKN-MB 158 IAIN Kudus mengelar acara Launching Buku "Hikayat Desa Tambirejo" yang diadakan di Pendopo Balaidesa Desa Tambirejo Kec. Toroh Kab. Grobogan Sabtu 05/10/2024.

Acara tersebut dihadiri oleh bapak Kepala Desa Tambirejo, bapak Sekretaris Desa, bapak kepala Dusun Desa Tambirejo,segenap perangkat Desa Tambirejo, perwakilan pkk, perwakilan karang taruna desa Tambirejo dan teman-teman dari Posko desa sekitar juga turut hadir dalam acara tersebut.

Acara Dibuka oleh Mc Formal pada pukul 20.00 WIB dengan serangkaian yang cukup menarik mulai dari pembacaan tahlil dan menyanyikan lagu Indonesia raya dan lagu Desaku. Setelah itu acara dilanjutkan dengan di pandu oleh Mc non-formal.

Foto by kkn158
Foto by kkn158

Narasumber dalam acara tersebut adalah para sesepuh Desa diantaranya ada Bapak Hatiyanto dan Bapak Sarah S.E. Dengan gaya bercerita yang unik dan tidak membosankan Beliau menceritakan tentang bagaimana dahulu desa ini bisa dinamakan Desa Tambirejo hingga terbentuknya Dusun-dusun yang ada di Desa Tambirejo.

Puncak dalam acara tersebut adalah pemotongan tumpeng oleh bapak Kelapa Desa Tambirejo dan penyerahan buku Sejarah Desa Tambirejo karya Mahasiswa KKN-MB 158 IAIN Kudus kepada pihak Desa Tambirejo. Tidak hanya itu dalam acara tersebut juga ditampilkan video Dokumenter karya mahasiswa KKN-MB 158 IAIN Kudus.

Harapannya dengan buku Sejarah hasil karya Mahasiswa KKN-MB 158 IAIN Kudus ini dapat menambah budaya literasi bagi para warga Desa Tambirejo dan memudahkan anak-anak dalam memahami Sejarah di Desanya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun