Mohon tunggu...
Arif Nur Hidayat
Arif Nur Hidayat Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa dan Content Creator

Seorang mahasiswa akhir INFJ yang baru kesampaian keinginannya untuk menulis.

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Resep Simpel Cumi Crispy

28 Mei 2024   18:08 Diperbarui: 28 Mei 2024   18:20 171
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber Gambar: cookpad.com

Beberapa orang mungkin tidak menyukai masakan hewan laut satu in karena takut kolestrol. Akan tetapi, kamu akan kaget kalau tahu bahwa cumi mengandung protein yan bisa disetarakan  daging ayam. 

Konsumsi cumi-cumi memiliki segudang manfaat bagi tubuh. Mulai dari pencegahan gigi berlubang, peningkatan imunitas, penguatan tulang, sampai dengan peningkatan fungsi otak. 

Cumi-cumi dapat diolah dalam berbagai jenis masakan. Salah satunya adalah cumi crispy yang bisa jadi variasi masakan di rumah. 

Sumber Gambar: Hellokittyrun.id
Sumber Gambar: Hellokittyrun.id

Bahan-bahan yang dibutuhkan dalam pembuatan cumi crispy cukup mudah. Kamu bisa menemukan hampir semua bahan yang diperlukan di warung langganan terdekat.

Bahan Masakan Cumi Crispy: 

1. 500 gram cumi-cumi yang segar, jangan lupa dibersihkan dan potong cincin 

2. Setengah sendok teh lada hitam bubuk

3. Satu sendok teh garam 

4. Minyak goreng secukupnya

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun