Mohon tunggu...
Ari Budiyanti
Ari Budiyanti Mohon Tunggu... Guru - Lehrerin

Sudah menulis 2.780 artikel berbagai kategori (Fiksiana yang terbanyak) hingga 24-04-2024 dengan 2.172 highlight, 17 headline, dan 106.868 poin. Menulis di Kompasiana sejak 1 Desember 2018. Nomine Best in Fiction 2023. Masuk Kategori Kompasianer Teraktif di Kaleidoskop Kompasiana selama 4 periode: 2019, 2020, 2021, dan 2022. Salah satu tulisan masuk kategori Artikel Pilihan Terfavorit 2023. Salam literasi 💖 Just love writing 💖

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Pada Setitik Rindu

16 Agustus 2023   06:05 Diperbarui: 16 Agustus 2023   17:23 216
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi puis8 Pixabay.com

Ya di bangku sudut sebelah sana, aku merenungi sebuah kehidupan. Bukan karena tak ada yang harus dipikirkan terlebih dikerjakan namun sedang meniknati kesendirian. Kadang itu diperlukan menyelingi kesibukan.

Semua memberi rindu di sudut hati. Kawan lama, kawan baru. Saudara jauh dan saudara dekat, atau masyarakat. Mereka semua yang pernah dan terus singgah di lubuk hati.

Aku berkaca pada memori. Menelisik benar dan salah yang pernah diperbuat. Mempertanyakan sebuah makna yang didapat. Karena tak ada kejadian tanpa alasan jika itu boleh menimpa.

Bagaimana menurut kalian?

Semua memberiku sebuah arti tersendiri. Terkadang masa lalu itu sungguh dirindukan meski sedikit. Masa lalu yang telah membawa setitik  rindu.

....

Written by Ari Budiyanti

#PuisiHatiAriBudiyanti

16 Agustus 2023

24-2.598

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun