Pada jeruji rasa yang tertinggal hanya kenangan
Bahwa semua prasangka memberikan duka
Kalau seandainya bisa ingin mengoyak jiwa
Agar lara tak lagi bertahta di dalam ingatan
Kau bukan sedang memberiku semangat bukan
Kita hanya sedang berjuang saja bersama dalam iringan
Dentuman gejolak rasa yag tak berperi
Karena rindu yang mengiris hati
Bahwa hari ini aku sedang berusaha keras menahan rindu dalam genggaman
...
Written by Ari Budiyanti
#PuisiHatiAriBudiyanti
29 Mei 2021
....
Writings: 1552
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H