Mohon tunggu...
Ari Budiyanti
Ari Budiyanti Mohon Tunggu... Guru - Lehrerin

Sudah menulis 2.953 artikel berbagai kategori (Fiksiana yang terbanyak) hingga 27-10-2024 dengan 2.345 highlights, 17 headlines, 111.175 poin, 1.120 followers, dan 1.301 following. Menulis di Kompasiana sejak 1 Desember 2018. Nomine Best in Fiction 2023. Masuk Kategori Kompasianer Teraktif di Kaleidoskop Kompasiana selama 4 periode: 2019, 2020, 2021, dan 2022. Salah satu tulisan masuk kategori Artikel Pilihan Terfavorit 2023. Salam literasi 💖 Just love writing 💖

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Paduan Pekerjaan, Liburan, dan Berkebun

9 Mei 2021   18:48 Diperbarui: 9 Mei 2021   19:32 151
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

 
Lebaran sebentar lagi
Event Samber THR pun segera berakhir
Masa-masa penuh perjuangan kompasianer segera usai
Memenuhi tantangan menulis sebulan penuh menyita pikir

Namun ada kebahagiaan saat berhasil dengan semangat
Menyelesaikan hingga tuntas segala tema
Meski di tahun ini aku tak mengikutinya
Ada bahagia membaca artikel para sahabat

Kupilih caraku menghabiskan waktu
Selama liburan jelang lebaran
Kuputuskan berkebun sebagai selingan
Karna pekerjaan utama masih menunggu

Bekerja saat liburan adalah tantangan
Namun tetaplah jaga kesehatan
Agar fisik dan mental tetap aman
Berkebun kini menjadi pilihan

Kangkung, tomat, pakchoy, cabai, dan bayam
Caraku menyempatkan diri menyapa alam
Sehingga hati pun merasa tenang
Bekerja saat liburan terlaksanakan pula dengan senang

Jika kau tak bisa mudik kala lebaran
Apakah kiranya menjadi kegiatan
Aku hanya berbagi kisah sederhana
Yang mungkin bisa memberimu ide bekerja

...
Written by Ari Budiyanti
#PuisiHatiAriBudiyanti
9 Mei 2021

Artikel ke-1510

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun