Mohon tunggu...
Ardi Winangun
Ardi Winangun Mohon Tunggu... Wiraswasta - seorang wiraswasta

Kabarkan Kepada Seluruh Dunia

Selanjutnya

Tutup

Politik Pilihan

Komunikasi Politik di Saat Wabah Corona

9 April 2020   17:05 Diperbarui: 9 April 2020   17:07 299
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Kedua, ada juga politisi yang turun ke bawah, masyarakat, meski dengan memperhatikan cara-cara aman di lapangan. Dalam kesempatan itu, mereka memberi sumbangan kepada pihak-pihak yang mempunyai potensi terdampak paling tinggi dari wabah corona. Tidak hanya memberi bantuan masker namun juga melakukan penyemprotan disinfektan juga sembako.

Ketiga, mereka tidak hanya menjaga jarak dengan masyarakat di saat ada wabah corona. Ke dalam mereka juga melakukan hal yang sama. Beberapa waktu yang lalu ada partai politik yang telah melakukan konggres atau munas. Kepengurusan baru tentu mereka ingin segera disahkan agar tidak terjadi 'kekosongan kekuasaan'. Sebetulnya mereka yang selepas melakukan konggres atau munas hendak melakukan pelantikan dengan mengundang para pejabat negara namun karena ada larangan kerumunan massa membuat mereka membatalkan acara itu dan diganti pada waktu yang sudah memungkinkan.

Bagi partai politik yang hendak melakukan konggres atau munas pada bulan Maret, April, pun lebih memilih menunda acara dengan waktu selanjutnya yang juga belum jelas.

Bila mereka melakukan rapat-rapat pimpinan partai, jika partai politik mempunyai kas keuangan yang besar, mereka akan melakukan rapat dengan cara teleconference namun jika partai itu kas keuangannya tipis, mereka akan melakukan rapat dengan protap-protap yang ada, seperti jaga jarak fisik, menggunakan masker, dan ada persediaan sarana cuci tangan dan sabunnya. Dalam kondisi yang demikian pastinya mereka akan membatasi waktu sehingga tidak ada perdebatan yang berkepanjangan.

Cara-cara seperti itulah kegiatan yang dilakukan oleh para politisi di tengah wabah corona. Berharap wabah ini cepat menghilang agar produktifitas seluruh lapisan masyarakat di mana saja kembali normal.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun