Mohon tunggu...
Ardhian Pratama
Ardhian Pratama Mohon Tunggu... Administrasi - Penulis

Let's Write

Selanjutnya

Tutup

Gadget

5 Aplikasi Penambah RAM untuk Smartphone Android

25 Agustus 2020   14:26 Diperbarui: 25 Agustus 2020   14:52 3257
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Bermasalah dengan kapasitas hardware RAM yang kecil? Tak Perlu Khawatir. Berikut ini aplikasi penambah kapasitas RAM terbaik untuk semua tipe Smartphone Android. Dijamin semakin lega free space pada komponen RAM tentunya !

RAM pada smartphone merupakan salah satu komponen penting yang menjadi perhatian para pengguna smartphone tentunya .Besaran nilai kapasitas RAM sangat memengaruhi performa smartphone.

Semakin besar besaran nilai RAM yang tertanam di dalam IC sebuah smartphone, maka secara otomatis akan semakin baik kinerjanya.

Seringkali para pengguna gadget smartphone mengeluhkan kinerja perangkat yang lambat dan menjadikan aktivitas multitasking maupun bermain game menjadi tidak lancar dengan semestinya.

Hal demikian disebabkan oleh kapasitas RAM yang tidak mempuni atau RAM tersebut tidak mampu menghandle banyaknya aplikasi yang berjalan sehingga membuat kapasitasnya menjadi penuh dan overfull.

Untuk selanjutnya, apabila kita sering mengalami masalah seperti kasus diatas, penulis mempunyai beberapa solusi untuk menambah kapasitas RAM pada smartphone kita dalam bentuk virtual melalui 5 aplikasi berikut. Aplikasi tersebut apa saja ? Mari, kita simak ulasannya dibawah ini !

5 Aplikasi Penambah kapasitas RAM Terbaik Untuk Smartphone Android

1. < 2 GB RAM Booster (Fastest)

Dengan aplikasi yang satu ini sangat berguna untuk kita yang menggunakan smartphone RAM kapasitas terbilang cukup kecil, namun berkeinginan dalam memainkan game yang tergolong performa yang berat. < 2 GB RAM Booster (Fastest) dapat memperlancar kinerja ponsel android hanya dengan tindakan satu ketukan, tanpa perlu untuk melakukan step by step proses yang rumit.

Kita juga dapat menggunakan aplikasi ini pada smartphone yang tidak dalam posisi rooting. Dengan menggunakan aplikasi ini, kapasitas besaran RAM smartphone kita seolah-olah bertambah karena kinerja smartphone yang lancar serta aman untuk digunakan untuk menjalankan game berat sekalipun.

2. RAM Manager

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun