Mohon tunggu...
Arafat Muhammad
Arafat Muhammad Mohon Tunggu... -

gapailah impianmu agar berguna untuk segalanya

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Cincin pada Jari Manis

21 April 2013   14:19 Diperbarui: 24 Juni 2015   14:51 156
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cerpen. Sumber ilustrasi: Unsplash

Mengapa Cincin Pernikahan Berada Di Jari Manis ?
Ini bukan mitos tapi keajaiban, coba ikuti langkah-langkah ­ berikut :
1.) Gabungkan ke dua telapak tangan kita, kemudian jari tengah ditekuk ke dalam.
2.) Kemudian, 4 jari yang lain pertemukan ujungnya.
3.) 5 pasang jari tetapi akan ada hanya 1 pasang yang tidak terpisahkan.
cobalah buka JARI MANIS kita, tempat dimana kita menaruh cincin pernikahan kita.
Pasti kita akan heran karena jari tersebut tidak akan bisa dibuka Mengapa ? Karena jari manis mewakili SUAMI ISTRI. Selama hidup, kita dan pasangan kita akan melekat satu sama lain.

~ Oleh Karena itu Selama Masih Ada Waktu, Jangan Sia-Siakan dan Jangan Sakiti Pasangan Kita. Berusahalah Untuk Membahagiakan Pasangan Kita, Baik dalam Suka Maupun Duka~

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun