Mohon tunggu...
Anti Aprianti
Anti Aprianti Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Perbankan Syariah

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Eggnoid

1 April 2021   08:25 Diperbarui: 1 April 2021   08:33 97
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Webtoon ini menceritakan kisah percintaan dan persahabatan yang bisa di bilang tidak wajar. Hal ini bermula saat seorang anak perempuan bernama Ran yang masih duduk di bangku SMA yang hidup hanya sebatang kara, diharuskan menjadi seorang ibu asuh eggnoid yaitu telur besar yang berisi seorang pemuda bernama Eggy. Eggy merupakan pemuda yang memiliki sifat kekanak-kanakan dan sangat polos layaknya anak kecil yang baru berumur 2-3 tahun. 

Waktu terus berlalu, Ran menjadi terbiasa hidup dengan pemuda yang bernama Eggy tersebut, terbiasa dengan segala tingkah lakunya yang kekanak-kanakan. Selama dua tahun berlalu Ran dan Eggy telah menjadi sepasang sahabat yang tak bisa terpisahkan. Ran yang sebelumnya selalu hidup menyendiri dengan di penuhi kesedihan dan rasa kesepian kini sudah tidak lagi seperti itu karena kehadiran sosok Eggy yang bisa membuatnya merasa lebih bahagia.

Perasaan yang semula hanya sebagai sahabat lama-kelamaan berubah menjadi perasaan cinta. Namun sayangnya, Eggy bukanlah seorang manusia biasa, melainkan eggnoid yang dikirim dari masa depan untuk melindungi Ran. Karena perasaan tersebutlah akhirnya Eggy terancam dipulangkan ke masa depan dan berpisah dengan Ran untuk selamanya karena ada aturan yang menyebutkan bahwa eggnoid yang dikirim dari masa depan tidak boleh jatuh cinta kepada pengasuhnya yaitu Ran.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun