Mohon tunggu...
Annisa Rahmawati
Annisa Rahmawati Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya adalah mahasiswa aktif di Universitas Sultan Ageng Tirtayasa. Menempuh jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Sering Terjadi Kekeliruan dalam Menulis Angka Romawi? Ini Penyebab dan Solusinya!

28 November 2024   13:20 Diperbarui: 28 November 2024   15:16 398
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Contoh:

IV = 5 – 1 = 4
IX = 10 – 1 = 9
XL = 50 – 10 = 40

4) Kombinasi Ketiga Aturan Romawi

Gabungan antara sistem pengulangan, pengurangan, dan penjumlahan

XIV = 10 + (5-1) = 14
CXLIV = 100 + (50-10) + (5-1) = 144
XLVIII = 40 + 5 + 3 =48      


D. Fakta Menarik Angka Romawi

  • Digunakan untuk nama

Angka Romawi sudah jarang digunakan. Di wilayah barat, angka Romawi biasanya digunakan untuk nama orang yang punya peran atau posisi penting, seperti Raja, Ratu, atau Paus. Ratu Elizabeth II adalah salah satu contoh penggunaan angka Romawi dalam nama.

  • Tiga Pengulangan

Angka Romawi ditulis menggunakan simbol. Namun, simbol angka Romawi yang sama hanya boleh diulang tiga kali. Karena peraturan itu, angka yang memerlukan empat kali pengulangan simbol biasanya diubah dengan menggabungkan dua simbol. Peraturan itulah yang membuat angka 4 ditulis IV bukan IIII.

  • Tujuh Simbol

Sebenarnya, simbol dalam angka Romawi itu hanya ada tujuh, yakni: I, V, X, L, C, D, M.

  • Ditulis Satu per Satu

Meski ada dalam satu kesatuan, angka yang berjumlah ribuan, ratusan, puluhan, dan satuan harus ditulis satu per satu dalam angka romawi. Misalnya begini: 900 ditulis MCM (M melambangkan angka 1000, sedangkan CM melambangkan angka 900).

  • Ditambah Garis

Simbol V, X, L, C, D, M dalam angka Romawi akan digunakan kembali untuk kelipatan seribu, namun dengan tambahan garis di atasnya.

  • Menulis Hari

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun