Mohon tunggu...
Anisa Apriliani
Anisa Apriliani Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

Pendidikan

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Syarat-syarat Alat Ukur yang Baik dalam Penilaian Hasil Belajar Itu Harus Mempertimbangkan Apa Saja?

28 Juni 2024   08:02 Diperbarui: 28 Juni 2024   08:47 104
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth


Syarat-Syarat Alat Ukur Yang Baik  Dalam Penilaian Hasil Belajar itu Harus Mempertimbangkan Apa Saja?

Syarat-Syarat Alat Ukur Yang Baik  Dalam Penilaian Hasil Belajar itu Harus Mempertimbangkan Apa Saja?

 Tes hasil belajar adalah sebuah tes yang digunakan untuk mengukur dan menilai penguasaan peserta didik terhadap materi yang telah diajarkan dan juga untuk melihat tingkat kemajuan belajarnya.Tes hasil belajar sendiri memiliki 3 jenis bentuk pelaksanaanya diantaranya:

Tes lisan

  • Dilakukan dengan pembicaraan atau wawancara tatap muka antara guru dan murid.

Tes Tulisan

  • Dalam pelakasanaanya itu lebih menekankan pada penggunaan kertass dan pensil sebagai instrument utamanya,sehingga tes mengerjakan soal atau jawaban ujian pada kertas ujian secara tertulis baik dengan tulisan tangan maupun menggunakan komputer.

Tes Tindakan atau Perbuatan

  • Mengacu pada proses penampilan seseorang dalam melakukan sesuatu unit kerja. Menempuh suatau proses.Dari segi fungsi ,tes dibedakan menjadi 2 yaitu:

Selain itu juga terdapat Entering behavior test yang merupakan suatu tes yang beerisikan materi Pelajaran atau kemampuan-kemampuan peserta didik yang harus sudah dkuasai sebelum mereka Menempuh suatau proses.Dari segi fungsi ,tes dibedakan menjadi 2 yaitu:

Tes Formatif

  • Tes yang diberikan untuk memonitor kemajuan belajar peserta didik selama proses pembelajaran berlangsung/untuk mengetahui apakah peserta didik sudah menguassai materi dalam tiap unit pembelajaran.

Tes Sumatif

  • Tes yang dilakukan pada Tengah semester atau akhir semester untuk mengetahui penugasan atau pencapaian peserta didik dalam bidang tertentu.

Adapun ciri-ciri tes hasil belajar yang baik diantaranya tes itu harus bersifat Valid(validitas),Real(Realibilitas),objektivitas,prakitikabilitas serta ekonomi                                                               

           Validitas

  • Kata "Valid" dapat diartikan dengan : tepat,benar,shahih,abash,sehingga kata validitas dapat diartikan dengan ketepatan,kebenaran,keshahihan atau keabsahan.Apabila kata valid dikaitkan dengan fungsi tes sebagi alat pengukur,amaka sebuah tes dikatakan memiliki "valliditas" apabila tes tersebut dengan secara tepat dan benar dapat mengukur apa yang seharusnya diukur.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun