Mendengar kata korupsi, apa yang Anda ingin lakukan dengan kasus tersebut?
Mari kita bahas faktor-faktor penyebab korupsi,faktornya ada 2:
1.faktor internal (faktor yang berasal dari dalam diri sendiri)
 A.memiliki sifat tamak (orang yang tidak puas dengan apa yang audah ia miliki
B.gaya hidup konsumtif (hidup bermewah-mewahan)
2.faktor eksternal (faktor yang berasal dari luar diri sendiri?
A.politik (cara membangun seni kekuasaan)
B.hukum (sesuatu yang dijadikan prodak politik)
C.ekonomi (tingkat pendapatan yang tidak sebanding dengan apa yang sudah dikerjakan)
D.organisasi (tempat biasanya terjadi korupsi)
Mari kita hindari korupsi karena korupsi tindakan kejahatan yang sangat merugikan orang lain. Sekian terimakasih