Mohon tunggu...
Anik Liftiana
Anik Liftiana Mohon Tunggu... -

Berharap bisa membayar kepantasan HIDUP agar damai sejahtera

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Karpet Merah tergelar buat Masa Depan Anak Saya

24 Agustus 2013   14:54 Diperbarui: 24 Juni 2015   08:52 156
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
13773300691907776767

"Stop doing list"........Akhirnya Banting setir menuju ke Sekolahan anak Ganteng saya....... Kopi dan Sarapan pagi Aba sudah siap tinggal saya antar ke Rumah Sakit Islam (RSI)  Jemursari tempat dimana Aba (Bapak suami) menunggu Umi' (Ibunda suami) yang lagi Rawat Inap disana, Sejak Pagi Anak-anak sudah ribut dengan Kostum Karnaval Kampung nanti Sore, Pak RW, Ketua panitia 17-an, Anak-anak Karang Taruna  bolak balik ke Rumah minta dana, maklum suamiku Bendahara RW saat ini sedang luar kota, Belum lagi kerjaan kantor hari ini penuh sekali meski Sabtu diawali nanti  meeting tenant pas jam 10 pagi ini di kantor. Sebelum berangkat tetangga sebelah sudah ingatkan "Bu Taufik pulangnya jangan sore-sore ya  nanti Karnaval jam 2 dan panitia kumpul loh" sayapun menjawab dengan senyuman. Pagi-pagi semua sudah Beres meski sendirian mengurus anak-anak yang pintar dan lucu-lucu. Saatnya berangkat kantor mampir ke RSI dulu semoga tidak macet, harapanku. Sabtu santai pakai kaos plus celana jeans, anak-anak  sudah saya antar ke rumah Enyaknya (Ibuku) dan nanti pasti mereka sibuk mencari assesoris karnaval. Saya sendiri sudah berada ditengah hiruk pikuk jalanan macet Sidoarjo-Surabaya. Alunan Lagu yang menemani diperjalanan tidak bisa menghiburku, diTelinga ini terngiang kata-kata Ibuku "An, aku gak bisa datang acara pertemuan wali murid halal bihalal & orientasi program kegiatan sekolahnya Ikhwan, lagi gak enak badan" akupun menjawab datar "Ya wes gak apa-apa masih TK saja kok" akupun berangkat kerja tanpa beban rapat sekolah, seabrek pekerjaan sudah menungguku sampai Malam nanti..pusing kepalaku. Perasaan tidak tenang menyelimutiku sepanjang perjalanan.....aku berpikir Betapa saya ini tidak menghargai anak  sendiri, Betapa urusan masa depan anak saya kok bisa-bisanya saya abaikan.. sudah 10 km jarak yg saya tempuh, seperempat perjalanan lagi menuju RSI,  sayapun memutuskan putar balik ke arah Sidoarjo lagi. Ambil Handphone dan saat itu juga saya telepon Ibu bertanya dimana acara Halal Bihalalnya karena undangan yang diberikan tadi malam tidak sempat saya baca terlalu sibuk dengan kerjaan kantor, kerjaan rumah,  mendampingi Aba dan Umi di RSI dan ribet dengan acara kampung...Telepon suami yang berada di Saumlaki untuk minta ijin tidak ke Aba dulu dan memastikan Aba bisa mencari sarapan sendiri di RSI..duhhhhhhh #@!% Memasuki sekolahan si Ganteng seperti melewati Karpet merah yang tergelar Buat Masa Depan Anak Saya..Mengisi Buku Tamu dan pas acara Halal Bihalal dimulai.........Lupakan semua Agenda hari ini dan menjalankan kewajiban sebagai wali murid.......Keep Smile ^_^

Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun