Mohon tunggu...
Anhar HiSenen
Anhar HiSenen Mohon Tunggu... Mahasiswa - Menulis ialah sabda ide

Suka menulis, membaca, diskusi

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Tinta

11 Juni 2022   16:33 Diperbarui: 11 Juni 2022   16:37 67
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Menyimpan kata
Menatap mentari
Seraya hati merengkuh senang
Jiwa terus menari, hingga melanglang.

Ada banyak sajak
Bahkan ribuan aksara melangitkan tinta
Tulisan itu terus merasa bahagia
Menyelamkan makna sampai dipinggiran samudra.

Bila waktu yang lalu telah pergi jauh
Biarkan ruang ini membuka jemari
Berteduh selayak sufi
Dan menulis berbagai macam intuisi.

@AnharDjoeang
Morotai, 17 Mei 2022

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun