Mohon tunggu...
Anggy Kartika
Anggy Kartika Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Universitas Mercu Buana Anggy Kartikasari (43121010285) Dosen : Prof. Dr. Apollo, M.Si.Ak

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Good Ethics-Good Business

13 Maret 2022   22:42 Diperbarui: 13 Maret 2022   23:00 139
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Good Ethics-Good Business

Etika bisnis adalah cara-cara untuk melakukan kegiatan bisnis, yang mencakup seluruh aspek yang berkaitan dengan individu, perusahaan, industri dan juga masyarakat. Tentang bagaimana kita menjalankan bisnis secara adil, sesuai dengan hukum yang berlaku, dan tidak tergantung pada hal apapun.

Berbisnis yang baik akan menghasilkan hasil yang baik pula, akan tetapi dalam dunia bisnis pasti ada hal yang negatif, berbisnis dengan perilaku secara negatif tidak mengikiti norma norma yang ada akan membuat dampak negatif bagi keutungan perusahan yang kurang maksimal.

Maka dari itu menerapkan Good Ethics-Good Business dalam suatu perusahaan sangatlan penting, karena apapun yang dilakukan dalam hal baik akan menghasilkan hasil yang baik pula, Good Ethics-Good Business berfokus pada etika dan mempunyai norma norma moral bagi perushaan, yang di mana salah satu norma itu membuat karyawannya lebih berkarya dalam bekerja jadi hal itu yang akan membuat perushaan mempunyai hasil yang maksimal, oleh karena itu Good Ethics-Good Business menjadi praktik bisnis terbaik, yang membuat diri sendiri sadar untuk berperilaku etis.

Good Ethics-Good Business tidak hanya bertujuan untuk menghasilkan keuntungan tetapi juga untuk dunia usaha berperan mendorong pertumbuhan ekonomi yang sehat dengan mempertimbangkan faktor lingkungan hidup, dan bisnis saat ini banyak sekali persaingan maka dari itu persaingan di lakukan secara sehat agar tetap sesuai dengan norma norma yang etis.

Perusahaan meyakini prinsip bisnis yang baik adalah bisnis yang beretika, yakni bisnis dengan kinerja unggul dan berkesinambungan yang dijalankan dengan mentaati kaidah-kaidah etika sejalan dengan hukum dan peraturan yang berlaku.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun