Berikut ini sinopsis anime orisinal PA Works berjudul Hibi wa Sugiredo Meshi Umashi, atau yang dikenal juga dengan nama Food for the Soul, yang dikerjakan oleh staf yang pernah menggarap anime Non Non Biyori.
Hibi wa Sugiredo Meshi Umashi diproduksi oleh studio PA Works dan dijadwalkan tayang pada 12 April 2025 mendatang.
Anime ini memiliki genre slice of life dan gourmet, dengan tema adult cast.
Pemeran dari anime Hibi wa Sugiredo Meshi Umashi di antaranya: Saya Aizawa sebagai Nana Hoshi, Azuki Moeno sebagai Mokotarou, Natsune Inui sebagai Tsutsuji Higa, Yoshino Aoyama sebagai Shinori Ogawa, Ai Kakuma sebagai Kurea Furutachi, dan Hana Shimano sebagai Maco Kawai.
Sinopsis Hibi wa Sugiredo Meshi Umashi
Ini merupakan kisah dari lima mahasiswi baru yang ingin menyantap berbagai makanan lezat, bersenang-senang dengan teman-temannya, dan juga bekerja keras untuk menyelesaikan studinya.***
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI