Mohon tunggu...
Azusa
Azusa Mohon Tunggu... Lainnya - Freelance

baca juga artikel anime, manga dan lainnya di genzdaily.com | Jika ingin kutip artikel jangan lupa cantumkan sumbernya

Selanjutnya

Tutup

Money

Sony Dilaporkan Bakal Akuisisi Kadokawa

20 November 2024   05:04 Diperbarui: 20 November 2024   10:44 27
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sony Dilaporkan Bakal Akusisi Kadokawa (anime corner)

Menurut laporan Reuters, Sony Group Corporation dilaporkan tengah dalam pembicaraan untuk mengakusisi perusahaan raksasa penerbitan Jepang, Kadokawa Corporation.

Dalam laporan tersebutjuga menyebut jika berhasil, kesepakatan akan ditandatangani dalam beberapa minggu mendatang.

Berdasarkan sumber yang mengetahui masalah tersebut, saat ditanya oleh mereka, kedua perusahaan tersebut menolak untuk memberikan komentar.

Kadokawa Corporation didirkan pertama kali pada tahun 1945 sebagai Kadokawa Shoten, dan saat ini merupakan raksasa dalam industri hiburan  Jepang, dengan kehadiran utama dalam penerbitan  khususnya pada novel ringan dan manga.

Adapun beberapa judul terbesar mereka termasuk Re:ZERO Starting Life in Another World, Overlord, The Rising of the Shield Hero, Konosuba: God's Blessing on This Wonderful World!, No Game No Life, Spice and Wolf. Mereka juga baru-baru ini mengakusisi studio Doga Kobo.

Sony Group Corporation didirikan pada tahun 1946. Perusahaan ini telah menjadi pemimpin globa dalam hiburan dan teknologi khususnya dalam permanian dan musik, tetapi juga dalam industri anime dan film.

Dalam hal game, Kadokawa Games juga mengembangkan judul-judul seperi Demon Gaze, Root Letter dan perusahaan tersebu mempunyai FromSoftware, perusahaan dibalik game Elden Ring dan Dark Souls

Melalui perusahaannya Aniplex sebuah divisi dari Sony Music Entertaiment Japan, Sony juga telah memproduksi dan mendistribusikan anime-anime populer seperti Sword Art Online, Rurouni Kenshin, Bleach, dan Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba.

Aniplex juga mengawasi studio seperti A-1 Pictures dan CloverWorks.

Sony sebelumnya mengakusisi platfrom streaming anime Crunchyroll pada tahun 2021 dan menggabungkannya dengan Funimation, yang semakin memperkuat kehadirannya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun