Mohon tunggu...
Azusa
Azusa Mohon Tunggu... Lainnya - Freelance

baca juga artikel anime, manga dan lainnya di genzdaily.com | Jika ingin kutip artikel jangan lupa cantumkan sumbernya

Selanjutnya

Tutup

Book

Spoiler Boruto Two Blue Vortex Chapter 12 Tunjukan Pertarungan Boruto vs Hidari

14 Juli 2024   01:50 Diperbarui: 14 Juli 2024   02:08 636
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Spoiler Boruto Two Blue Vortex Chapter 12 Tunjukan Pertarungan Boruto vs Hidari (x: @howlxithree)

Pada chapter sebelumnya Boruto Two Blue Vortex, memperlihatkan Himawari yang tengah melawan Jura dengan menggunakan kekuatan Bijuu yang baru saja dia temukan. Namun, kurangnya pengalaman menjadi bukti dari kebodohanny karena dia segera dikuasai oleh Shinju.

Untungnya, kakaknya muncul untuk menyalamatkan adiknya di saat-saat genting, sebelum akhirnya berteleportasi untuk menyelamatkan Sarada dari Hidari. Hal ini pun membuat Boruto berhadapan langsung dengan Shinju yang terbuat dari DNA Sasuke.

Pada akhir Chapter 11 pun memperlihatkan Boruto dan Hidari  yang siap untuk bertarung di chapter mendatang

Dan pada spoiler terbaru Boruto Two Blue Vortex Chapter 12 memperlihatkan pertarungan yang jauh akan lebih seru daripada yang diperkirakan sebelumnya.

Dalam spoiler tersebut, melihat Boruto yang tengah menggunakan jurus Wind Style terbarunya pada pada Hidari untuk mengalahkanya. Dimana Jurus tersebut disebut Wind Style Breakthrough. Jurus tersebut merupakan salah satu jurus  milik Mitsuki dan tampaknya Boruto telah mempelajarinya dari temannya tersebut.

Tak perlu dikatakan lagi para penggemar tampak terpukau  dengan Boruto dan sangat bersemangat untuk menantikan pertarungannya di chapter mendatang.

Dimana penggemar sendiri melihat detail yang halus dari Boruto dimana dia benar-benar meniru gaya dari Sasuke. Dengan membuat jutsu menggunakan satu tangannya sambil bertarung dengan menggunakan pedangnya.

Manga Boruto Two Blue Vortex dijadwalkan akan rilis pada 19 Juli 2024 pukul 22.00 WIB, dan mungkin juga menjelang perilisannya manga tersebut akan mengungkapkan banyak detail menarik menjelang perilisan resminya.***

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Book Selengkapnya
Lihat Book Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun