Mohon tunggu...
Azusa
Azusa Mohon Tunggu... Lainnya - Freelance

baca juga artikel anime, manga dan lainnya di genzdaily.com | Jika ingin kutip artikel jangan lupa cantumkan sumbernya

Selanjutnya

Tutup

Games

Games Blue Archive Rilis Tema Festival Sakura

18 Mei 2024   07:17 Diperbarui: 18 Mei 2024   07:27 150
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Games Blue Archive Rilis Tema Festival Sakura (Youtube: Blue Archive)

Games Blue Archive merayakan musim semi dengan pembaruan terbarunya yaitu Festival Sakura. Dalam pembaruan ini juga memperkenalkan Main Story Vol.5 yaitu Hyakkaryouran.

Pembaruan Festival Sakura Blue Archive ini akan berlangsung selama Festival Bunga Sakura yang berlangsung di Allied Hyakkiyako Academy's, yang merupakan sebuah klub sekolah yang bertujuan untuk dapat menangani perselisihan antara siswa.

Sensei juga berinteraksi dengan para anggota klub, yang akan akan segera ditutup. Dengan bantuan dari Sensei, anggota Dewan Resolusi Hyakkaryouran dapat memberikan kehidupan baru pada klub.

Selain bertemu dengan Yukari, yang merupakan Striker dengan Tipe Sonic yang menggunakan senapan sniper, yang dapat direkrut. Dengan menggunakan sniper rifle, Yukari juga mempunya dasar dalam meningkatkan damage-nya selama 30 detik dan memberikannya Invocation untuk dapat meningkatkan statistiknya setiap 40 detik.

Striker baru ini juga dilengkap dengan skill Blomming Resolusi EX, yang mampu memberikan damage sebanding dengan ATK-nya ke musuh yang dihadapinya.

Pembaruan terbaru juga memperkenalkan story grup baru yang menampilkan Klub Yin-Yang, yang merupakan OSIS dari Hyakkiyako. Story ini dapat dimulai pada 21 Mei, disini Sensei dapat merekrru teman baru, seperti Saori dan Hyori yang berasal dari Arius. Selain itu, dapat berkesempatan merekrut Shun dan Kokona yang berasal dari Plum Blossom Garden.

Nexon yang merupakan pengembang game Blue Archive juga merayakan rangkaian Perayaan 2,5 Tahun game Blue Archive. Festival peringatan ini diadakan pada tanggal 18 hingga 19 Mei 2024. Episode spesial juga dirilis dimana meliput persiapan festival yang akan dirilis selama even berlangsung dan akan mendapatkan 200 Pyroxene setiap harinya. ***

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Games Selengkapnya
Lihat Games Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun