Mohon tunggu...
Azusa
Azusa Mohon Tunggu... Lainnya - Freelance

baca juga artikel anime, manga dan lainnya di genzdaily.com | Jika ingin kutip artikel jangan lupa cantumkan sumbernya

Selanjutnya

Tutup

Film

Kerjasama dengan Kadokawa, Game Garena Free Fire Dapatkan Adaptasi Anime

13 Mei 2024   15:07 Diperbarui: 13 Mei 2024   15:08 295
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kerjasama dengan Kadokawa, Game Garena Free Fire Dapatkan Adaptasi Anime (anime news network)

Kadokawa dan pengembang game asal Singapura, yaitu Garena resmi mengumumkan jika mereka telah bekerja sama untuk memproduksi adapatsi anime battle royale Garena  Free Fire, dimana adapatasinya sendiri dikerjakan oleh studio asal Jepang, yang merupakan anak perusahaan dari Kadokawa yaitu Qingyu.

Dikutip dari anime news network, untuk tanggal tayangnya sendiri belum diumumkan, tetapi anime ini direncankan akan  tayang ke seluruh dunia.

Game Garena Free Fire adalah game third-person shooter game  yang sama seperti pada game  battle royale pada umumnya, yang dimana pemain diturunkan ke sebuah pulau besar bersama dengan para puluhan pemain lainya, sambil mereka mengumpulkan sejumalh senjata dan perbekalan. Adapun tujuan utama dalam permainan ini adalah orang terakhir yang dapat bertahan, dan mengubah strategi antara aktif memburu pemain lain, atau berusaha bersembunyi saat pemain lain saling menghabisi.

Garena sendiri memulai game Garena Free Fire pada Desember 2017, semenjak saat itu game tersebut berhasil mempunyai 100 juta pengguna aktif, dan Garena Free Fire juga aktif mengadakan kompetisi antar pemain baik tingkat nasional maupun  seluruh dunia.***

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun