Mohon tunggu...
Angelina Rosari
Angelina Rosari Mohon Tunggu... pelajar/mahasiswa -

i am back and be ready ig @mfox19

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Jangan Terlalu Banyak Protes

22 Desember 2010   17:27 Diperbarui: 26 Juni 2015   10:29 191
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

10. Setiap saya bersedih, saya selalu datang ke ibu dan meminta pertolongan dia tetapi saat ibu bersedih, ibu hanya mengurung diri di kamar sambil menangis krn ibu tidak mau membuat saya khawatir akan masalah ibu.

11. Saya merasa lapar dan protes kpd ibu agar dibuatkan makanan tetapi ketika ibu meminta saya utk mengambilkan minum, saya pura-pura tidak mendengar

12. Ibu membesarkan saya tanpa mengeluh akan kesusahannya tetapi saya hanya bisa protes krn hidup yg kurang tercukupi.

13. Ibu menampar saya dgn cinta tetapi saya memukul ibu dgn kebencian.

14. Ibu mengerti akan warna kesukaan saya tetapi saya tidak pernah mau tau apa warna kesukaan ibu.

15. Ibu mengajar saya dgn kasih sayang dan saya tak bisa membalas itu.

16. Ibu membesarkan saya dgn cinta dan saya tak bisa membalas itu smua.

Ibu, dimana-pun engkau berada, aku hanya ingin berkata "Selamat Hari Ibu" walau aku tau ini sudah terlambat krn engkau tak bersama-sama dgn ku lagi sekarang. Aku terlalu bodoh krn baru sekarang bisa memahami arti ibu di hidupku ini dan sekarang engkau sudah pindah, pindah ke surga.

"Selamat Hari Ibu, bu"

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun