Mohon tunggu...
Angel Vergi
Angel Vergi Mohon Tunggu... -

Feminis Jawa, 25 th yang suka akan hal baru. Mencintai dunia konstruksi yang kerap disebut dunianya lelaki sekaligus menyukai dunia memasak yang katanya dunianya wanita....

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Suamiku Pulang Malam lagi...

9 Juni 2011   08:10 Diperbarui: 26 Juni 2015   04:42 158
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Jam di dinding itu berbicara padaku

sudah pukul 10.00 pm

Mana Suamiku? Untuk kesekian hari ia tak pulang

Tidakkah dia ingat bahwa aku menunggunya?

atau lupakah dia jalan pulang hingga ia membiarkan ranjang kami menjadi dingin

Aku tau...

Telah letih langkah panjangmu, segala persoalan ada di pundakmu

cukup banyak masalah di luar sana

Pulanglah ke rumah kita sayang... aku memanggil mu 'tuk pulang ke rumah

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun