Mohon tunggu...
Andi Mulyadi
Andi Mulyadi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Jurusan Pendidikan Biologi

Sharing is caring

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mengukir Cerita di Perbatasan Kota Tasikmalaya

29 Juni 2022   05:53 Diperbarui: 29 Juni 2022   06:01 225
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kegiatan edukasi sampah sumber: dokumen pribadi

Tulisan ini merupakan pengalaman penulis selama mengikuti kegiatan Kampus Mengajar Angkatan 3

Tidak terasa empat bulan telah berlalu, dan kini tiba saatnya di penghujung kegiatan kampus mengajar angkatan 3.  Banyak hal yang didapat dari kegiatan ini mulai dari bagaiamana manajemen kelas, memahami peserta didik, melihat potensi peserta didik, hingga relasi dan sepertinya terdapat pengalaman yang tidak akan didapatkan dalam kegiatan lain.

Kegiatan edukasi sampah sumber: dokumen pribadi
Kegiatan edukasi sampah sumber: dokumen pribadi
Penulis ditugaskan pada bulan Maret lalu di SDN Rancabendem. Sekolah yang hebat dengan bebagai potensi peserta didik. Sambutan hangat dari siswa, guru, dan warga yang sangat terbuka kepada kami. Hari demi hari, jam demi jam, hingga detik demi detik banyak cerita yang tidak mungkin terlupakan.

SDN Rancabendem merupakan sekolah yang terletak di perbatasan Kota Tasikmalaya dengan Kabupaten Tasikmalaya. Hal itu tidak membuat patah semangat adik adik siswa SDN Rancabendem dalam menuntut ilmu.

Kegiatan Rutin Jumat Berkah Sumber: Dokumen Pribadi
Kegiatan Rutin Jumat Berkah Sumber: Dokumen Pribadi
Sebelum melakukan pembelajaran sudah menjadi kegiatan rutin yaitu sholat dhuha. Sholat dhuha yang dilakukan didampingi oleh Guru PAI. Kegiatan ini dilakukan di lapangan SDN Rancabendem. Hal ini menguatkan karakter siswa khususnya dalam aspek keimanan dan ketakwaan.

Pembelajaran dikelas biasanya dilakukan mulai hari senin hingga kamis. Pada hari jumat biasa diadakan agenda "Jumat Berkah". Kegiatan jumat berkah diisi dengan sholat dhuha, tausyiyah, dan juga membaca buku bersama.

 Pada hari sabtu dilakukan jalan sehat dan aktivitas olah raga lainya untuk mentsimulus siswa dalam berolahraga (aktivitas fisik).

Kegiatan Olah Raga Sumber:Dokumen Pribadi
Kegiatan Olah Raga Sumber:Dokumen Pribadi

Kegiatan pemberian nama ilmiah tanaman dilingkungan SDN Rancabendem sumber: dokumen pribadi
Kegiatan pemberian nama ilmiah tanaman dilingkungan SDN Rancabendem sumber: dokumen pribadi

Terdapat tiga point utama dalam kegiatan yang penulis lakukan diantaranya mengajar, adaptasi teknologi, dan bantuan adminitrasi. Selama kegiatan kampus mengajar di SDN Rancabendem banyak sekali dukungan kepada penulis dan kelompok kampus mengajar. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun