Mohon tunggu...
Andhika Hadi Pratama
Andhika Hadi Pratama Mohon Tunggu... Desainer - Memberi informasi tanpa basa-basi

Memutuskan menulis untuk melepas beban

Selanjutnya

Tutup

Otomotif

Mitra Ojek Online Merasakan Dampak Menggunakan Motor LIstrik, Sampai Ada yang Hemat 500 Ribu Loh!

2 Juni 2022   11:40 Diperbarui: 2 Juni 2022   11:58 221
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Image Source: cnbcindonesia.com

Di jalan, saat ini, kita sudah dengan mudah menemukan pengendara yang menggunakan motor listrik. Tidak hanya kendaraan pribadi, Ojek Online seperti GOJEK pun sudah menggunakan motor listrik.

Menurut pihak Gojek nantinya motor listrik akan ditambahkan sebanyak 5.000 unit.

Hal tersebut didasari manfaat yang didapatkan ketika mengganti unit motor konvensional menjadi motor listrik. Selain karena proses penukaran baterai yang terbilang cukup cepat, sehingga tidak banyak membuang waktu.

Dampak lain yang dirasakan oleh para mitra juga dari segi finansial, yaitu terjadi penghematan dari sisi operasional, yang mencapai Rp. 500.000 sampai Rp. 700.000,-

Penghematan itu juga nantinya akan dirasakan oleh para pengguna motor listrik.

Seperti yang diketahui, jika saat ini sudah mulai banyak motor listrik diproduksi dan diperkenalkan, seperti Evolts, Gesits, Viar dan masih banyak lagi.

Diharapkan nantinya, ketika unit stasiun pengisian baterai dan penukaran baterai sudah merata, pengguna dampak berkendara dengan tenang di jalan.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Otomotif Selengkapnya
Lihat Otomotif Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun