Mohon tunggu...
Anastasia Bernardina
Anastasia Bernardina Mohon Tunggu... Lainnya - Penyuka Aksara

Berbagi energi positif dengan menulis

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Sedekah Menuai Berkah

26 Juni 2022   13:35 Diperbarui: 26 Juni 2022   22:18 142
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar oleh Vu Pham Minh dari Pixabay 

Menurut aku dan Firman, sedekah bukan hanya perihal uang atau bantuan berupa sembako pada orang-orang, tetapi saat kami sekadar peduli pada kucing kampung yang kelaparan, itu pun sudah sedekah. Saat aku menyapa dengan ramah tetangga rumah, itu sudah sedekah. Apalagi jika aku mau mendoakan orang-orang yang masih berkesusahan walaupun nggak aku kenal, itupun bagian dari sedekah.

Gambar oleh Gerd Altmann dari Pixabay
Gambar oleh Gerd Altmann dari Pixabay

Aku bersyukur atas limpahan berkah yang telah aku terima, terutama aku bersyukur atas suamiku yang mau bersabar, mau belajar sesuatu yang baru, dan mau menerima tantangan sebagai ujian hidup. Oleh karena kami mengisi soal-soal ujian hidup itu dengan sungguh-sungguh dan dibarengi dengan ibadah yang taat, maka kami mendapat nilai ujian hidup yang sangat memuaskan. Sekarang, tugas kami hanyalah menjaga titipan Tuhan ini dengan sebaik-baiknya agar menjadi halal adanya dan tentu saja berguna bagi sesama.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun