Mohon tunggu...
Ananta Bagasfalah
Ananta Bagasfalah Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - UPN Veteran Jawa Timur

Saya seorang mahasiswa aktif Ilmu Komunikasi UPN Veteran Jawa Timur

Selanjutnya

Tutup

Worklife

Mau Apply Pekerjaan? Simak Dulu Nih Mitos dan Faktanya

7 Agustus 2022   13:10 Diperbarui: 7 Agustus 2022   13:38 189
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Worklife. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Mitos Fakta Melamar Kerja

  1. Open Recruitment di share publik

Jika membuka untuk public ini pastinya menghabiskan waktu yang sangat banyak, akan ada ratusan bahkan ribuan calon kandidat yang di seleksi. Pastinya HRD akan menghabiskan waktu dan tenaga untuk proses rekrutmen

  1. Sebar CV sebanyak-banyaknya biar cepet dapet kerja

Orang yang mendapatkan pekerjaan adalah orang yang fokus, tepat sasaran, dan menyesuaikan cv pada pekerjaan yang diincar. Tapi ini bukan berarti melamar ke 1-2 perusahaan saja, tapi coba membuat list pekerjaan yang diminati dan buat CV sesuai dengan pekerjaan tersebut.

  1. Kalau CV kita tidak ada kabar, tandanya tidak diterima

Proses rekrutmen itu memakan waktu yang lama. ada yang dipanggil wawancara beberapa minggu kemudian, ada yang beberapa bulan kemudian, bahkan ada juga yang interview setahun kemudian. Intinya jangan cepat patah semangat ya!

  1. Yang sesuai qualified pasti diterima

Nggak juga sih, karena yang dinilai tidak hanya pengalaman dan kompetensi calon kandidat. Tapi ada juga yang lebih, yaitu kepribadian dan karakter. Karena company cenderung mencari calon kandidat yang cocok dengan kultur mereka

Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun