Â
Nah dari paparan di atas kita bisa menyimpulkan bahwasannya Kesempatan kerja atau lowongan pekerjaan pada perusaahan di Indonesia membutukan tenaga kerja , akan tetapi penawaran tenaga kerja melebihi kesempatan kerja atau permintaannya, sehingga mengakibatkan banyaknya pengangguran di Indonesia. Dan Jumlah penduduk sangat berpengaruh terhadap penawaran tenaga kerja yaitu dimana semakin besarnya jumlah penduduk akan meningkatkan angkatan kerja atau kesempatan kerja sehingga jumlah orang yang mencari pekerjaan semakin bertambah.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H